Franchise Bisnis Kost

Karena termasuk jenis properti yang komersial, bangunan rumah kos-kosan cenderung lebih mudah untuk dijual kembali. Banyak pengusaha yang tertarik untuk membeli properti dan menjadikannya bisnis utama. Terutama jika bisnis kos kosan berada di lokasi yang strategis. Bisnis kos memungkinkan pemiliknya lebih cepat balik modal. Jika dibandingkan dengan jenis usaha properti lainnya, modal bisnis kos-kosan bisa kembali dalam beberapa tahun bahkan lebih cepat. Dalam jangka panjang maupun pendek, bisnis indekos terbilang prospektif dan berpotensi sangat menguntungkan. Semakin banyak fasilitas yang tersedia, semakin tinggi juga biaya sewa yang bisa Kamu terapkan. Selain ketersediaan listrik, air, lemari dan kasur, Kamu pun dapat menyediakan sejumlah fasilitas tambahan lainnya. Seperti Wifi, AC, jaringan TV kabel dan lain-lain. Biaya pengelolaan dan perawatan untuk bisnis kos terbilang relatif murah, jika dibandingkan dengan rumah kontrakan pada umumnya. Pemilik kos hanya perlu memastikan semua fasilitas utama berjalan dengan baik, seperti listrik, gerbang dan keamanan, air, dll. Pastikan juga fasilitas ekstra seperti AC dan Wifi selalu tersedia bagi para penghuni.

 
 

 

 

Franchise Bisnis Kost Gallery

chat
Contact Us
DKI Jakarta, Jakarta, Jakarta, Indonesia, 10110
starsBusiness Spotlight
Go to business showcase

Keywords